BERITA TERKINI
SISWA TINGKAT AKHIR SMK TI BALI GLOBAL DENPASAR SIAP HADAPI UJIAN KOMPETENSI SELAMA 5 HARI
Admin Globaliti. Senin, 10-04-2023.14:30 Wita. Kategori : Kurikulum
Denpasar – Seluruh siswa kelas XII SMK TI Bali Global Denpasar mulai melaksanakan Ujian Kompetensi (UK) pertamanya pada hari ini. Seperti yang telah dijadwalkan, pelaksanaan Ujian Kompetensi (UK) digelas selama 5 hari berturut-turut mulai dari hari Senin, 10 April 2023 sampai dengan Jumat, 14 April 2023 bertempat di laboratorium komputer SMK TI Bali Global Denpasar. Tim Asesor melakukan pengarahan pagi sebelum Ujian Kompetensi (UK) dimulai bersama dengan Bapak Kepala SMK TI Bali Global...
Share Facebook Share WhatsappSELAMAT MEMPERINGATI HARI WAFATNYA YESUS KRISTUS
Admin Globaliti. Jumat, 07-04-2023.10:36 Wita. Kategori : Kegiatan
Denpasar – Jumat Agung adalah hari Jumat sebelum Paskah yang merupakan hari suci bagi umat Kristiani untuk mengenang wafatnya Isa Almasih atau Yesus Kristus yang dieksekusi di kayu salib. Jumat Agung juga dikenal sebagai Jumat Suci atau Jumat Paskah. Pada saat Jumat Agung beberapa komunitas kristiani menggelar pertunjukkan drama kisah sengsara mengenai Yesus Kristus. Kegiatan lain yang biasa dilakukan pada saat Jumat Agung antara lain berpuasa, kebaktian dan mendengarkan...
Share Facebook Share WhatsappPELAKSANAAN KEGIATAN PRA ASSESSMENT UNTUK KELAS XII SMK TI BALI GLOBAL DENPASAR
Admin Globaliti. Kamis, 06-04-2023.9:10: Wita. Kategori : Pendidikan
Denpasar – SMK TI Bali Global Denpasar melakukan kegiatan Pra Assessment selama 2 hari yaitu pada hari Rabu, 5 April 2023 sampai dengan hari Kamis, 6 April 2023 yang masing-masing per harinya dibagi menjadi 3 sesi waktu temu. Kegiatan pra assessment ini diperuntukkan oleh siswa-siswi kelas XII jurusan RPL, MM, TKJ, DKV, dan Animasi dalam rangka mempersiapkan diri untuk pelaksanaan Ujian Kompetensi (UK) mendatang. SMK TI Bali Global Denpasar bekerjasama dengan pihak LSP (Lembaga Sertifikasi...
Share Facebook Share WhatsappROHIS SMK TI BALI GLOBAL DENPASAR MENGGELAR ACARA BUKA PUASA BERSAMA UNTUK ERATKAN KEKELUARGAAN
Admin Globaliti. Senin, 03-04-2023.8:26: Wita. Kategori : Kegiatan
Denpasar – Ramadan adalah bulan kesembilan dalam kalender Hijriah. Pada bulan ini, umat Muslim di seluruh dunia melakukan ibadah puasa dan memperingati wahyu pertama yang turun kepada Nabi Muhammad SAW menurut keyakinan umat Muslim. Puasa Ramadan merupakan salah satu dari 5 rukun Islam.
Untuk meningkatkan rasa persaudaraan dan menjalin rasa kekeluargaan terhadap sesame umat Muslim, maka pada hari Minggu, 2 April 2022, Rohis SMK TI Bali Global Denpasar menggelar acar buka puasa...
RAIH JUARA NASIONAL PENCAK SILAT, SMK TI BALI GLOBAL DENPASAR MAJU DISEGALA BIDANG
Admin Globaliti. Jumat, 31-03-2023.9:36: Wita. Kategori : Kesiswaan
Denpasar – Kembali Bapak Kepala SMK TI Bali Global Denpasar, Drs. I Gusti Made Murjana, M.Pd menyerahkan Voucher Beasiswa dan Dana Pembinaan kepada siswa yang sudah meraih Juara di Tingkat Nasional pada hari Kamis, 30 Maret 2023 kepada Juara 1 Tingkat Nasional Lomba Pencak Silat Putri yang di laksanakan di PSHT Banyuwangi Jawa Timur 2023 di raih oleh siswi atas nama Shinta Fadilla Sugianti kelas XII MM 5.
Terima kasih kepada Bapak Kepala Sekolah yang sudah memberikan doa restu,...
BANJIR PRESTASI, SMK TI BALI GLOBAL DENPASAR TERUS MAJU DIKANCAH REGIONAL DAN NASIONAL
Admin Globaliti. Kamis, 30-03-2023.9:35: Wita. Kategori : Kesiswaan
Denpasar – Di bawah naungan Pimpinan Lembaga dan binaan Bapak Kepala SMK TI Bali Global Denpasar yaitu Bapak Drs. I Gusti Made Murjana, M.Pd., siswa-siswi SMK TI Bali Global Denpasar berhasil meraih prestasi terbaiknya di Tingkat Nasional maupun Se-Bali. Penyerahkan Voucher Beasiswa dan Dana Pembinaan oleh Bapak Kepala Sekolah dilakukan pada hari Rabu, 29 Maret 2023 kepada para siswa yang sudah meraih juara di Tingkat Nasional dan Se-Bali yaitu :
1. Juara 1 Lomba Film Pendek...
FASILITAS SEKOLAH
Berbagai fasilitas yang dimiliki oleh SMK TI Bali Global Denpasar sangat lengkap, mulai dari fasilitas Lab Komputer masing-masing jurusan, ruangan belajar yang sangat nyaman, fasilitas internet yang lancar dan dapat diakses dari semua area sekolah serta kegiatan ekstra yang banyak pilihan untuk mendukung kreatifitas siswa.
PRESTASI SISWA
Berbagai prestasi yang di raih oleh siswa/siswi SMK TI Bali Global Denpasar dari ajang perlombaan baik dari tingkat provinsi maupun nasional.
No | Perlombaan | Peringkat | Tahun |
---|---|---|---|
1 | Olimpiade Matematika di GLM UNDIKSHA 2024 | I | 2024 |
2 | Lomba Desain UI di SITEFEST Primakara 2024 | I | 2024 |
3 | Pertandingan Panahan di Jepun Bali Tradisional Archery Cup 2024 | II | 2024 |
4 | Lomba Cinematography di Digital Fest Politeknik Subang 2024 | I | 2024 |
5 | Lomba Cinematography di Digital Fest Politeknik Subang 2024 | II | 2024 |
Selanjutnya... |
JURUSAN
SMK TI Bali Global Denpasar memiliki 5 jurusan, diantaranya Teknik Komputer dan Jaringan, Rekayasa Perangkat Lunak, Multimedia, Desain Komunikasi Visual (DKV) dan Animasi. Semua jurusan ini memiliki bidang keahlian yang sering dibutuhkan di dunia kerja.
GALERY FOTO
Galery foto kegiatan yang dilakukan oleh SMK TI Bali Global Denpasar